DESAIN KUESIONER PENELITIAN
June 11, 2024
Iman Subasman, Rusi Rusmiati Aliyyah

Metrics

  • Eye Icon 0 views
  • Download Icon 0 downloads
Metrics Icon 0 views  //  0 downloads
DESAIN KUESIONER PENELITIAN Image
Abstract

Penelitian kuantitatif merupakan pendekatan ilmiah yang menggunakan angka dan statistik untuk mengukur variabel-variabel yang diteliti. Metode ini melibatkan pengumpulan data secara sistematis, analisis data dengan teknik statistik, dan interpretasi hasil untuk menguji hipotesis penelitian. Dalam penelitian kuantitatif, kuesioner menjadi salah satu alat utama dalam mengumpulkan data dari responden. Buku ini akan memberikan tinjauan singkat tentang penelitian kuantitatif dan menjelaskan pentingnya penggunaan kuesioner sebagai metode pengumpulan data yang umum dalam penelitian kuantitatif.
Dalam melakukan penelitian kuantitatif, penting bagi peneliti untuk merancang rencana penelitian yang sistematis untuk memastikan data yang diperoleh relevan dan dapat diandalkan. Salah satu metode yang paling umum digunakan dalam mengumpulkan data adalah melalui penggunaan kuesioner. Kuesioner berbentuk daftar pertanyaan yang ditujukan kepada responden untuk mendapatkan tanggapan mereka terkait variabel-variabel yang sedang diteliti.
Buku ini diharapkan dapat menjadi panduan yang berharga bagi peneliti, akademisi, dan siapapun yang berinteraksi dalam dunia penelitian kuantitatif. Kami berharap bahwa buku ini akan membantu para pembaca dalam menyusun kuesioner yang metodologis dan praktis dalam pengaplikasiannya. Selamat membaca!

Full text
Show more arrow
 
More from this repository
DINAMIKA PERAIRAN LAUT DANGKAL
DINAMIKA PERAIRAN LAUT DANGKAL Image
MAKANAN DAN GAYA HIDUPMU PENYEBAB KANKER?
MAKANAN DAN GAYA HIDUPMU PENYEBAB KANKER? Image
BUKU REFERENSI MANAJEMEN STRATEGI DI ERA DIGITALISASI ISU-ISU TERKINI
BUKU REFERENSI MANAJEMEN STRATEGI DI ERA DIGITALISASI ISU\u002DISU TERKINI Image
🧐  Browse all from this repository

Metrics

  • Eye Icon 0 views
  • Download Icon 0 downloads
Metrics Icon 0 views  //  0 downloads