TEKNOLOGI MINYAK DAN LIPID HASIL LAUT
Январь 18, 2023
Sumartini Sumartini, Nirmala Efri Hasibuan

Metrics

  • Eye Icon 273 views
  • Download Icon 0 downloads
Metrics Icon 273 views  //  0 downloads
TEKNOLOGI MINYAK DAN LIPID HASIL LAUT Image
Abstract

Lemak dan minyak merupakan salah satu komponen makro yang terdapat dalam bahan makanan. Selain berfungsi sebagai zat gizi, lemak juga berperan sebagai sumber tenaga. Setiap gram lemak menghasilkan 9,5 kkal/g energi, lebih tinggi jika dibandingkan dengan kalori pada tiap gram karbohidrat dan protein yang hanya sebesar 4,1 kkal/g dan 5,6 kkal/g.
Lemak pangan adalah campuran dari trigliserida dan sedikit substansi lain yang terdapat di alam atau berasal dari proses pengolahan dan penyimpanan lemak. Umumnya lemak dan minyak terdiri dari trigliserida, digliserida, monogliserida, asam lemak, fosfolipida, sterol, vitamin yang larut dalam lemak, pigmen, hidrokarbon, hasil-hasil oksidasi, trace metal, dan air.
Sedangkan lipid adalah kelompok molekul alami yang meliputi lemak, lilin, sterol, vitamin yang larut dalam lemak (seperti vitamin A, D, E, dan K), monogliserida, digliserida, trigliserida, fosfolipid, dan lain-lain. Fungsi biologis utama lipid termasuk menyimpan energi, pensinyalan, dan bertindak sebagai komponen pembangun membran sel.

Full text
Show more arrow
 
More from this repository
MONOGRAF PEMBELAJARAN BLENDED LEARNING MENGGUNAKAN KAMUS MULTI BAHASA GEMILANG
MONOGRAF PEMBELAJARAN BLENDED LEARNING MENGGUNAKAN KAMUS MULTI BAHASA GEMILANG Image
TEKNIK INDUSTRI DALAM PRAKTEK: PENDEKATAN HOLISTIK UNTUK PENINGKATAN EFISIENSI DAN PRODUKTIVITAS
TEKNIK INDUSTRI DALAM PRAKTEK: PENDEKATAN HOLISTIK UNTUK PENINGKATAN EFISIENSI DAN PRODUKTIVITAS Image
TEORI PRODUKSI DAN BIAYA
TEORI PRODUKSI DAN BIAYA  Image
🧐  Browse all from this repository

Metrics

  • Eye Icon 273 views
  • Download Icon 0 downloads
Metrics Icon 273 views  //  0 downloads