BUKU AJAR: BAHASA PEMROGRAMAN PEMROGRAMAN DATABASE MENGGUNAKAN VISUAL BASIC .NET (VB.NET) DAN MICROSOFT SQL SERVER CONTOH PROGRAM: PEMBUATAN PROGRAM APLIKASI INVENTORI
Листопад 2, 2022
Nurhadi Nurhadi

Metrics

  • Eye Icon 0 views
  • Download Icon 0 downloads
Metrics Icon 0 views  //  0 downloads
BUKU AJAR: BAHASA PEMROGRAMAN PEMROGRAMAN DATABASE MENGGUNAKAN VISUAL BASIC .NET (VB.NET) DAN MICROSOFT SQL SERVER CONTOH PROGRAM: PEMBUATAN PROGRAM APLIKASI INVENTORI Image
Abstract

Untuk membuat pemrograman database di butuhkan beberapa aplikasi sebagai pengolah data dan penyimpan data, aplikasi untuk pengolahan data diantaranya adalah visual basic .net dan apliksi untuk penyimpanan data adalah Microsoft SQL server.
Visual basic .net dan Microsoft SQL server adalah produk Microsoft yang banyak di pakai oleh perusahaan-perusahaan besar di dunia, walaupun produk ini ada lisensi nya, tetapi ada juga versi gratis yang dapat digunakan untuk media pembelajaran bagi mahasiswa. Di era saat ini visual basic .net masih banyak dipakai sebagai aplikasi untuk membangun aplikasi berbasis desktop dan sebagai backend dalam pengembangan aplikasi.
Microsoft SQL server masih banyak di pakai untuk pengolahan dan penyimpanan data dalam suatu instansi karena mempunyai factor keamanan yang tinggi..
Dalam buku ini diajarkan dari dasar sampai mahir dalam penggunaan visual basic .net dan Microsoft SQL server diantaranya;
Cara instal Visual Basic .net dan Microsoft SQL Server,
Membangun aplikasi pengolahan data yang berfungsi untuk menambah, merubah dan menghapus data menggunakan satu tombol button dalam satu FORM
Membangun aplikasi pengolahan data yang user friendly, walaupun menggunakan banyak tombol button dalam satu FORM tetapi tidak membinggungkan si pengguna atau user
Membuat laporan menggunakan crystal report,
dan diakhir bab diajarkan bagaimana membuat installer dari project yang telah selesai dibuat sehingga dapat di gunakan secara Clien – Server menggunakan koneksi jaringan atau Local Area Networking.

Dalam buku ini juga di ajarkan membuat koding dasar, dan koding lanjutan yang menggunakan modul sehingga koding yang dipakai tidak terlalu panjang atau menjadi mudah

Full text
Show more arrow
 
More from this repository
MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA
MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA  Image
INDUSTRI RADAR INDONESIA MENDUNIA
INDUSTRI RADAR INDONESIA MENDUNIA Image
🧐  Browse all from this repository

Metrics

  • Eye Icon 0 views
  • Download Icon 0 downloads
Metrics Icon 0 views  //  0 downloads