PARENTING ANAK USIA DINI (Memaksimalkan Potensi dan Pengembangan Karakter di Masa Golden Age)
Ocak 31, 2024
A. Nurhayati, Ni Nyoman Ari Indra Dewi, Diah Widiawati Retnoningtias, Zakiyatul Fitri, Wiwin Herwina + 5 more authors

Metrics

  • Eye Icon 184 views
  • Download Icon 0 downloads
Metrics Icon 184 views  //  0 downloads
PARENTING ANAK USIA DINI (Memaksimalkan Potensi dan Pengembangan Karakter di Masa Golden Age) Image
Abstract

Sebagai orang tua, Anda harus bisa mendidik dan mengasuh anak-anak dengan optimal, serta memahami apa yang menjadi kebutuhan mereka. Untuk itu, Anda memerlukan bekal berupa ilmu parenting. Penting untuk orang tua memahami anak- anaknya, termasuk juga memahami proses perkembangan, pertumbuhan, dan juga keunikan yang dimiliki anak.

Parenting adalah cara dan pola orang tua dalam mendidik anak, bagaimana orang tua memberikan perlindungan, perawatan dan mengamati perkembangan yang sehat dan juga tumouh kembangnya hingga dewasa. Tujuan parenting adalah untuk meningkatkan kesadaran orang tua bahwa dalam mengasuh anak sangat memerlukan pengetahuan dan ketrampilan. Selain belajar dari pengalaman langsung, Anda juga bisa belajar pengasuhan anak dari buku parenting.

Buku ini dapat menjadi salah satu referensi bacaan yang bisa dibaca. Buku Parenting Anak Usia Dini ini terdiri dari 10 bab tema. tentang parenting. Buku ini menyajikan tentang permasalahan. dan pertanyaan pertanyaan vang terkait dengan Konsep Dasar Parenting, Jenis Pola Asuh, Pengasuhan Orang tua yang memiliki Anak dan Saudara Berkebutuhan Khusus, Peran sekolah dalam Pendidikan anak, Pengaruh Agama dalam Parenting, Parenting Lintas Budaya dan Pola Asuh Barat dan Timur, Peran Pengasuhan terhadap Penelusuran Bakat dan Minat sejak dini, Pentingnya Kolaborasi Parenting dirumah dan di sekolah.

Full text
Show more arrow
 
More from this repository
MANAJEMEN PERUBAHAN
MANAJEMEN PERUBAHAN Image
PERENCANAAN MSDM
PERENCANAAN MSDM Image
🧐  Browse all from this repository

Metrics

  • Eye Icon 184 views
  • Download Icon 0 downloads
Metrics Icon 184 views  //  0 downloads