TEORI AKUNTANSI
Dezembro 14, 2023
Putu Ayu Anggya Agustina

Metrics

  • Eye Icon 0 views
  • Download Icon 0 downloads
Metrics Icon 0 views  //  0 downloads
TEORI AKUNTANSI Image
Abstract

Teori akuntansi adalah suatu pengertian yang menggunakan spekulasi, metodologi dan kerangka kerja dalam mempelajari pelaporan keuangan serta bagaimana prinsip pelaporan keuangan diterapkan dalam industri akuntansi. Sebuah studi mendalam tentang teori akuntansi dilakukan untuk melihat ke dalam praktik akuntansi yang ada, bagaimana mereka berkembang dan modifikasi atau melakukan penambahan yang mungkin dilakukan terhadap ilmu akuntansi dari waktu ke waktu. Prinsip akuntansi ini berfungsi sebagai kerangka untuk pelaporan dan laporan keuangan yang akurat. Tentunya hal ini bertujuan untuk menjelaskan adanya sebuah hubungan yang ada pada variabel dalam struktur akuntansi. Penjelasan tersebut bertujuan untuk memperkirakan fenomena yang mungkin bisa terjadi. Dalam melakukan sesuatu hal, tentu membutuhkan sebuah teori ini agar ketika praktik bisa paham dan melakukannya secara benar. Kajian ini membahas tentang sejarah dan perkembangan akuntansi, beberapa masalah konseptual sampai dengan membahas mengenai teori akuntansi normatif dan positif yang ada di praktik akuntansi. Selain itu, diakhir materi juga dijelaskan tentang pengungkapan sosial dan lingkungan: perspektif teoritis. Tentunya teori akuntansi ini penting untuk menghasilkan pernyataan-pernyataan umum yang bermula dari hipotesis sebagai penjelasan praktik akuntansi.

Full text
Show more arrow
 
More from this repository
BUKU PANDUAN STUDIO ARSITEKTUR LANSKAP
BUKU PANDUAN STUDIO ARSITEKTUR LANSKAP Image
TANGIS BATINKU TERDENGAR DIDASAR LAUTAN
TANGIS BATINKU TERDENGAR DIDASAR LAUTAN Image
STRATEGI ORGANISASI MODERN: PENGELOLAAN KINERJA DAN PERTANGGUNGJAWABAN SOSIAL
STRATEGI ORGANISASI MODERN: PENGELOLAAN KINERJA DAN PERTANGGUNGJAWABAN SOSIAL Image
🧐  Browse all from this repository

Metrics

  • Eye Icon 0 views
  • Download Icon 0 downloads
Metrics Icon 0 views  //  0 downloads