TOTAL QUALITY MANAGEMENT DALAM DUNIA PENDIDIKAN (TEORI & PRAKTIS)
December 14, 2021
Ai Hilyatul, Ade Suhartini, Rusyaidi Thahery, Rudy Hidana, Rhini Fatmasari + 4 more authors

Metrik

  • Eye Icon 0 views
  • Download Icon 0 downloads
Metrics Icon 0 views  //  0 downloads
TOTAL QUALITY MANAGEMENT DALAM DUNIA PENDIDIKAN (TEORI \u0026 PRAKTIS) Image
Abstrak

Pada era global, di mana transparansi sudah merambah di segala tempat, arus dan akses informasi begitu gencar, sehingga tuntutan terhadap produk tidak hanya bermutu, tetapi juga dampak dari produk harus diinformasikan secara transparan. Demikian juga pada organisasi pendidikan dituntut mampu memberikan atau menghasilkan produk yang berkualitas. Manajemen Mutu Terpadu (Total Quality Management) dalam konteks pendidikan merupakan sebuah filosofi metodologi tentang perbaikan secara terus menerus yang dapat memberikan seperangkat alat praktis kepada setiap institusi pendidikan dalam memenuhi kebutuhan, keinginan dan harapan pelanggan, saat ini maupun masa yang akan datang. Manajemen mutu terpadu pendidikan memberikan suatu sistem manajemen yang mengangkat kualitas sebagai strategi usaha yang berorientasi pada kepuasan pelanggan dengan melibatkan seluruh anggota organisasi. Buku Manajemen mutu terpadu pendidikan ini berorientasi pada suatu pendekatan dalam menjalankan usaha yang mencoba untuk memaksimalkan daya saing organisasi melalui perbaikan terus menerus atas produk, jasa, manusia, tenaga kerja, proses dan lingkungan.

Full text
Show more arrow
 
More from this repository
MANAJEMEN PERBANKAN (Sebuah Tinjauan Teori dan Praktis)
MANAJEMEN PERBANKAN (Sebuah Tinjauan Teori dan Praktis) Image
BUKU PANDUAN STUDIO ARSITEKTUR LANSKAP
BUKU PANDUAN STUDIO ARSITEKTUR LANSKAP Image
SCIENCE TECHNOLOGY ENGINEERING MATHEMATICS (STEM) KONSEP DASAR & PRAKTIK DALAM PEMBELAJARAN
SCIENCE TECHNOLOGY ENGINEERING MATHEMATICS (STEM) KONSEP DASAR \u0026 PRAKTIK DALAM PEMBELAJARAN Image
🧐  Browse all from this repository

Metrik

  • Eye Icon 0 views
  • Download Icon 0 downloads
Metrics Icon 0 views  //  0 downloads