TEORI EKONOMI MIKRO
Januari 25, 2022
Sigit Purnomo

Metrik

  • Eye Icon 2198 views
  • Download Icon 0 kali diunduh
Metrics Icon 2198 views  //  0 kali diunduh
TEORI EKONOMI MIKRO Image
Abstrak

Istilah ekonomi mikro diartikan sebagai suatu cabang dari ilmu ekonomi yang mempelajari perilaku konsumen dan perusahaan serta penentuan dalam menentukan harga pasar dan kuantitas barang dan jasa. Mikro ekonomi sendiri berfungsi menganalisis bagaimana segala keputusan dan juga perilaku tersebut mempengaruhi penawaran dan juga permintaan atas barang dan jasa yang akan menentukan harga, menentukan penawaran serta juga permintaan barang dan jasa selanjutnya. Selain itu ekonomi mikro juga berperan dalam membuat Kebijakan perusahaan mengenai pengelolaan sumber daya seperti pengelolaan harga. Adanya kebijakan dalam perusahaan juga dapat menjadikan perusahaan lebih strategis dan inovatif. Ekonomi mikro sangat berperan dalam memprediksi hingga merancang strategi suatu perusahaan kedepannya. Ekonomi mikro akan mempermudah suatu perusahaan dalam memahami Perilaku, keinginan dan kebutuhan konsumen.

Berdasarkan hal tersebut maka, buku teori ekonomi mikro ini menyajikan segala yang dibutuhkan oleh para pelaku ekonomi dalam menjalankan roda perputaran perekonomiannya agar dapat menciptakan kualitas dan kuantitas perekonomian yang baik. Oleh sebab itu buku ini hadir kehadapan sidang pembaca sebagai bagian dari upaya diskusi sekaligus dalam rangka melengkapi khazanah keilmuan dibidang ilmu ekonomi, sehingga buku ini sangat cocok untuk dijadikan bahan acuan bagi kalangan intelektual dilingkungan perguruan tinggi ataupun praktisi yang berkecimpung langsung dibidang ilmu ekonomi.

Teks lengkap
Show more arrow
 
Lainnya dari repositori ini
PRILAKU KONSUMEN (RUANG LINGKUP DAN KONSEP DASAR)
PRILAKU KONSUMEN (RUANG LINGKUP DAN KONSEP DASAR) Image
MITIGASI BENCANA BERBASIS KEARIFAN LOKAL
MITIGASI BENCANA BERBASIS KEARIFAN LOKAL Image
🧐  Jelajahi semua dari repositori ini

Metrik

  • Eye Icon 2198 views
  • Download Icon 0 kali diunduh
Metrics Icon 2198 views  //  0 kali diunduh