SOLA GRATIA REKONSILIASI SANG REKONSILIATOR
Juli 23, 2021
Pintor Marihot Sitanggang

Metrik

  • Eye Icon 19 views
  • Download Icon 0 kali diunduh
Metrics Icon 19 views  //  0 kali diunduh
SOLA GRATIA REKONSILIASI SANG REKONSILIATOR Image
Abstrak

Sola gratia menekankan bahwa belas kasih Tuhan kepada manusia terjadi semata-mata karena anugerah, sehingga manusia tidak dapat mengklaim keselamatan kekal melalui perbuatan baik maupun oleh kesalehan khusus. Doktrin ini berkembang sejak 1517, era reformasi gereja yang dipelopori oleh Martin Luther. Bukan berarti sebelumnya tidak ada diskusi dari para teolog terkait dengan ajaran itu akan tetapi adanya kontroversi terkait dengan ajaran ini membuat diskusi semakin menarik. Meskipun demikian harus diakui bahwa ajaran reformasi itu sendiri tidaklah selalu mudah dapat dijelaskan.
Ribuan karya tulis ilmiah sudah terbit tentang sola gratia dan tentu semuanya itu dapat saling melengkapi dan memperkaya pemahaman. Dalam rangka itulah kami menyambut dengan sukacita hadirnya buku ini di tangan pembaca. Diharapkan buku ini dapat membantu pembaca untuk memahami dan mempercayaikarya Tuhan pada masa lampau, kini dan mendatang.

Teks lengkap
Show more arrow
 
Lainnya dari repositori ini
PENGEMBANGAN MODEL LABORATORIUM BISNIS DIGITAL DI LINGKUNGAN PERGURUAN TINGGIA AGAMA ISLAM (PTKIN)
PENGEMBANGAN MODEL LABORATORIUM BISNIS DIGITAL DI LINGKUNGAN PERGURUAN TINGGIA AGAMA ISLAM (PTKIN) Image
PEMBERDAYAAN MASYARAKAT MELALUI UPAYA PENINGKATAN PENGETAHUAN KESEHATAN
PEMBERDAYAAN MASYARAKAT MELALUI UPAYA PENINGKATAN PENGETAHUAN KESEHATAN Image
PANDUAN PRAKTIS MEMBANGUN APLIKASI SOSIAL BERBASIS INTERNET OF THINGS (IoT) UNTUK REMAJA
PANDUAN PRAKTIS MEMBANGUN APLIKASI SOSIAL BERBASIS INTERNET OF THINGS (IoT) UNTUK REMAJA Image
🧐  Jelajahi semua dari repositori ini

Metrik

  • Eye Icon 19 views
  • Download Icon 0 kali diunduh
Metrics Icon 19 views  //  0 kali diunduh